Cara Memasang Magnet Pada Rubik Supaya Putaran Lebih Cepat
Rubik merupakan salah satu permainan yang sangat populer pada saat ini. Permainan rubik, kini telah diproduksi menggunakan magnet. Rubik yang mempunyai magnet tersebut berasal dari merek ternama dan telah digunakan oleh semua orang. Salah satu contoh rubik berasal dari merek ternama dan telah banyak digunakan yaitu MoYu, GAN, dan lain sebagainya. Namun, sebagian dari speedcuber […]